Monday, January 7, 2019

Pengertian Kabel Fiber Optic

A. Pengertian Kabel Jaringan Fiber Optic

Kabel fiber optic adalah salah satu jenis kabel yang dibuat dengan teknologi canggih masa kini yang mana sebagaian besar bahan dsarnya terbuat dari serat kaca kabel jaringa fiber optic suatu jenis yang diperbarui sebagai media transmisi terarah guna kepentingan perpindhan arus data dunia jaringan komputer.
1. Bagian - bagian kabel optic :
   a) Core, kaca tipis merupakan bagian inti dimana pengiriman sinar dilakukan
   b) Loading yang mengelilingi inti berfungsi memantulkan sinar kembalike dalam.
   c) Buffer Coating Plastik pelapis melindungi fiber



2. Fungsi kabel jaringan fiber optic
    Untuk kepentingan jaringan bisa seperti LAN, WAN, MAN. biasanya kabel fiber lebih banyak ditemukan per instalasi jaringn tingkat menengah keatas yagn menuntut adanya struktur jaringan dengan kemampuan yang benar-benar cepat. Kabel jaringan fiberopticjuga merupakan salah satu pilihan jika jaringan yang ingin dibangun menuntut instalasi yang harus bisa meladeni kebutuhan jaringan .
Antar gedung sekalipun bahkan telah banyak digunakan pada berbagai sistem komunikasi yang dibangun dalam laut guna menghubungkn kota diberbagai jaringan.

No comments:

Post a Comment